Skip to content

emka.web.id

menulis pengetahuan – merekam peradaban

Menu
  • Home
  • Tutorial
  • Makalah
  • Ke-NU-an
  • Kabar
  • Search
Menu

FAQ: Kenapa Notifikasi Waktu Shalat Telat Berbunyi?

Posted on April 4, 2022 by syauqi wiryahasana

Di antara belasan fitur yang tersedia, Jadwal Shalat merupakan salah fitur tervavorit bagi pengguna Super App. Di sini, para pengguna dapat mengakses informasi dan mendapatkan notifikasi waktu shalat sesuai jadwalnya.  

Ada dua bentuk notifikasi waktu shalat di Super App. Pertama, notifikasi tepat ketika waktu shalat tiba. Pengguna bisa memilih jenis-jenis notifikasi yang tersedia: bunyi beduk, kentongan, alunan adzan, senyap, atau notifikasi bawaan perangkat.  

Kedua, notifikasi berupa pengingat sebelum adzan. Para pengguna bisa menentukan sendiri apakah hendak diingatkan 5, 10, 15 hingga 30 menit sebelum waktu shalat tiba atau tidak diingatkan sama sekali.  

Yang akan disinggung pada tulisan ini adalah jenis notifikasi bentuk pertama, terkait pertanyaan beberapa pengguna: kenapa notifikasi waktu shalat di Super App bisa telat berbunyi?  

Berikut jawaban tim yang dirangkum dalam ulasan atas FAQ atau pertanyaan-pertanyaan yang umum diajukan para pengguna Super App.  

Hal tersebut bisa saja terjadi karena beberapa hal:
 
1. Super App tidak sedang berjalan di latar belakang.

Mengizinkan aplikasi agar berjalan di latar belakang sangat dibutuhkan agar aplikasi tidak terlambat menampilkan notifikasi. Pastikan bahwa aplikasi telah diizinkan berjalan di latar belakang.
 
2. Penghemat baterai Anda sedang aktif, karena beberapa ponsel memiliki fitur penghemat baterai.

Jika suatu aplikasi ditambahkan dalam mode penghemat baterai, itu memungkinkan aplikasi akan ditutup dari latar belakang saat tidak digunakan. Periksa kembali dan pastikan Super App tidak masuk dalam mode hemat baterai.
 
3. Ponsel dalam keadaan mati ketika jadwal notifikasi seharusnya muncul.

Jika saat waktu shalat tiba ponsel dalam keadaan mati, maka notifikasi akan muncul kemudian ketika ponsel kembali dinyalakan.
 
Kendala-kendala atau keluhan lainnya juga bisa disimak dalam penjelasan pada tautan-tautan berikut ini.  

  • Bagaimana Cara Mengatur Notifikasi Waktu Shalat? 
  • Notifikasi Waktu Shalat Sudah Aktif tetapi Tetap Tidak Muncul?
  • Kenapa Notifikasi Waktu Shalat Telat Berbunyi?
  • Suara Notifikasi Tiba-Tiba Berhenti padahal Adzan Belum Selesai?
  • Panduan Perizinan Notifikasi Jadwal Shalat di HP Xiaomi/Redmi
  • Panduan Perizinan Notifikasi Jadwal Shalat di HP Samsung
  • Panduan Perizinan Notifikasi Jadwal Shalat di HP Oppo
  • Panduan Perizinan Notifikasi Jadwal Shalat di HP Vivo
  • Panduan Perizinan Notifikasi Jadwal Shalat di HP Asus
  • Panduan Perizinan Notifikasi Jadwal Shalat di HP Realme
  • Mengapa Jadwal Shalat di Aplikasi Bisa Selisih Waktu dengan Adzan Masjid/Mushala Sekitar? 
  • Kenapa Perhitungan Waktu Shalat Tiap Aplikasi Bisa Sedikit Berbeda?

 
 Jika Anda memerlukan bantuan lebih lanjut, hubungi kami di [email protected] 

(Mahbib Khoiron)
 

Artikel ini di kliping dari www.nu.or.id sebagai kliping/arsip saja. Segala perubahan informasi, penyuntingan terbaru dan keterkaitan lain bisa dilihat di sumber.

Terbaru

  • Apa itu Cryptobiosis dan Contohnya
  • 5 Laptop Paling Produktif: Multitasking Lancar, Baterai Awet!
  • Apa itu Kepulauan Chagos? (Milik Inggris atau Mauritius?)
  • Apa itu Kiwano atau Melon Berduri (Cucumis Metuliferus)?
  • Apakah Paganisme itu Agama?
  • Perbaiki Kebodohannya, Pemerintah Buka Lagi Akses Ke Situs archive.org
  • Kenapa Disebut Ilmuwan Muslim, Bukan Ilmuwan Arab atau Ilmuwan Persia?
  • Indonesia Prasejarah, Benarkah Se-kaya itu?
  • Apa itu Bilangan Aleph ?
  • Jejak Aneh Nisan Makam Gaya Aceh di Pangkep Sulawesi Selatan
  • Rasa’il Ikhwan al-Shafa Fondasi Matematika dalam Filsafat Islam
  • Review Aplikasi Melolo, Saingan Berat Dramabox!
  • Review Game Dislyte: Petualangan Urban Myth yang Seru!
  • Microsoft Resmikan Cloud Region Pertama di Indonesia, Pacu Pertumbuhan AI
  • Bagaimana Bisa Xiaomi Jadi Raja dibanyak Sektor?
  • Sejarah Tokoh Judi Negara: Robby Sumampow
  • Kenapa Hongkong Mulai Kehilangan Anak Mudanya?
  • Apakah China ada Peternakan Panda?
  • Kebohongan Ajudan Bung Karno Soal Letkol Untung Habisi Para Jenderal?
  • Apakah Harga Minyak Dunia Turun Bikin OPEC Bangkrut?
RSS Error: WP HTTP Error: cURL error 35: OpenSSL SSL_connect: SSL_ERROR_SYSCALL in connection to blog.emka.web.id:443
  • Apa itu Cryptobiosis dan Contohnya
  • 5 Laptop Paling Produktif: Multitasking Lancar, Baterai Awet!
  • Apa itu Kepulauan Chagos? (Milik Inggris atau Mauritius?)

©2025 emka.web.id | Design: Newspaperly WordPress Theme